Mulai perjalanan codingmu, tanpa ribet
Belajar coding nggak harus bikin pusing. Di Apikabe Academy kamu bisa mulai dari dasar dengan panduan yang jelas, ringan dan gampang diikutin. Disini tempatnya belajar coding berbagai bahasa pemrograman.
BELAJAR BAHASA PEMROGRAMAN
Pilih bahasa pemrogaraman sesuai minatmu
ekosistem kotlin
Bahasa modern resmi Android, ringkas, aman, dan produktif untuk aplikasi mobile maupun backend masa depan.
dunia c++
Bahasa pemrograman performa tinggi untuk sistem, game, dan aplikasi berat yang butuh kontrol penuh.
Kenapa Belajar di Apikabe?
